- hasil Survei Kepuasan Masyarakat (SKM) kepada Dinas Lingkungan Hidup Kota Bekasi pada triwulan 1 Tah
- Mencabut spanduk tidak berizin yang ada di tiang-tiang listrik / pohon di sisi jalan
- Giat pengangkutan sampah liar
- Giat penyapuan sampah liar
- Pemasangan Spanduk Larangan Buah Sampah di Lahan Kosong
- Pemusnahan Arsip yang sudah tidak Memiliki Nilai Guna
- Penyerahan Surat Keputusan (SK) Kenaikan Pangkat Golongan kepada 54 Aparatur jajaran DLH Kota Bekasi
- Kegiatan penanganan sampah kali bekasi
- Dinas Lingkungan Hidup Kota Bekasi mengucapkan Minal Aidzin Wal Faidzin, Mohon maaf lahir dan batin
- Maknai Idul Fitri 2025 dengan edukasi minim sampah, pasti bisa
Apel gabungan yang dirangkaikan dengan penyerahan penghargaan Lomba K3 Tingkat Kota Bekasi

Bertempat di Plaza Pemerintah Kota Bekasi, Jl. Ahmad Yani No 1, Apel gabungan yang dirangkaikan dengan penghargaan Lomba K3 Tingkat Kota Bekasi. Senin (19/08)
Pj. Wali Kota Bekasi bersama Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Bekasi menyerahkan penghargaan Lomba K3 Tingkat Kecamatan se-Kota Bekasi dalam rangka Hari Ulang Tahun ke-79 Republik Indonesia.
Kegiatan penghargaan di berikan secara langsung kepada 3 pemenang lomba tingkat Kecamatan se Kota Bekasi, antara lain sebagai berikut :
1. Kecamatan Bekasi Timur dengan nilai 285
2. Kecamatan Pondok Melati dengan nilai 270
3. Kecamatan Rawalumbu dengan 245
Diharapkan dengan terlaksananya kegiatan lomba K3 tingkat Kota Bekasi bertujuan tetap menjaga lingkungan serta mendominasi dalam bergotong royong serta peduli terhadap lingkungan disekitar kita.
selamat kepada para pemenang
#nusantarabaruindonesiamaju
#merdeka
#79tahunrepublikindonesia
#dirgahayuiindonesia
#dinaslh_kotabekasi
#dinaslingkunganhidupkotabekasi
#lombaK3
