- Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Bekasi menerima audiensi dari Tim Lestari Bumi Sembada
- Kegiatan Rutin dengan Penyapuan perapihan serta Pemotongan rumput
- Penyerahan Sertifikat dan Rapor Hasil Evaluasi PROPERDA Kota Bekasi Tahun 2024-2025
- Emisi Kendaraan: Ancaman Sunyi di Udara Kita
- Giat sterilisasi penyapuan serta pembersihan area Taman Plaza Patriot Candrabhaga, Kecamatan Bekasi
- Pembahasan Rencana Pembangunan PSEL Kota Bekasi bersama Konsultan Danantara
- Apel gabungan dalam rangka kegiatan Kali Bersih di Kali Irigasi PJT 2 (Sasak Papan)
- Survei Kepuasan Masyarakat (SKM) kepada Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Bekasi
- Hal Kecil yang Berdampak Besar
- Pendampingan Verifikasi Lapangan Calon Sekolah Adiwiyata Provinsi Jawa Barat Tahun 2025
Idul Adha 2025 Tanpa Sampah Plastik!

Idul Adha 2025 Tanpa Sampah Plastik!
Dalam rangka menyambut Hari Raya Idul Adha 1446 H/2025 M, Pemerintah Kota Bekasi melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Bekasi mengajak seluruh masyarakat untuk berpartisipasi dalam pengurangan sampah plastik, khususnya saat pelaksanaan kurban.
• Gunakan wadah ramah lingkungan seperti daun pisang, besek bambu, atau wadah pakai ulang saat membagikan daging kurban.
• Hindari penggunaan kantong plastik sekali pakai.
• Sediakan tempat sampah terpilah di lokasi pemotongan dan pembagian kurban.
• Libatkan satuan tugas khusus untuk mengelola sampah dan mengedukasi masyarakat.
Selaras dengan Hari Lingkungan Hidup Sedunia 2025 dengan bertemakan “Mengakhiri Polusi Plastik” (#EndingPlasticPollution)
Mari wujudkan Idul Adha yang lebih bersih, sehat, dan ramah lingkungan bersama!
